Khasiat dan manfaat daun kemangi untuk kecantikan dan kesehatan wanita bukan hanya untuk menghilangkan bau tidak sedap pada badan dan mulut saja, tapi lalapan ini juga sudah terbukti manjur untuk menyembuhkan gangguan pencernaan, nyeri payudara dan batu ginjal. Selain itu, kemangi juga dapat mengatasi influenza, gangguan menstruasi, sakit telinga dan sakit kepala (migraine), infeksi usus dan gangguan saraf.
Manfaat Kemangi bagi kecantikan dan kesehatan adalah dengan cara disuling dan diambil minyak atsirinya sebagai campuran pembuatan obat ataupun untuk bahan perawatan tubuh seperti sabun mandi, biang parfum, pelembab tubuh, dan minyak dan minyak aroma terapi.
Namun penggunaan kemangi sebagai minyak pijat sebaiknya tidak diaplikasikan terhadap wanita hamil. Jika dicampur dengan lulur, kemangi dapat merangsang peredaraan darah tubuh sehingga kulit lebih halus dan berkilau serta mengatasi masalah jerawat dan kerontokan rambut.
Cara pengobatan dengan menggunakan daun kemangi ada beberapa macam. Daun kemangi ini bisa dimakan secara langsung ataupun direbus dengan rempah-rempah lainnya seperti daun beluntas dan kunyit untuk mengatasi bau badan.
Ditulis Oleh : Unknown ~ Tips dan Trik Blogspot
Artikel tentang Macam Manfaat dan Khasiat Daun Kemangi Untuk Kecantikan dan Kesehatan Wanita
Judul: Macam Manfaat dan Khasiat Daun Kemangi Untuk Kecantikan dan Kesehatan Wanita
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 155 user reviews.
Tulisan ini menarik? Copas permalink ini blogmu donk!
Judul: Macam Manfaat dan Khasiat Daun Kemangi Untuk Kecantikan dan Kesehatan Wanita
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 155 user reviews.
Tulisan ini menarik? Copas permalink ini blogmu donk!
No Responses to "Macam Manfaat dan Khasiat Daun Kemangi Untuk Kecantikan dan Kesehatan Wanita"
Posting Komentar